[Review] Kitten Heels

Penulis : Tita Rosianti
Editor : Gita Romadhona
Proofreader : Widyawati Oktavia
Penata Letak : Edwita Mirayana
Desainer sampul : Bintang Alleyosha M.
Penerbit : Gagas Media
Tebal : 268 hlm
Tahun Terbit : cet 1, 2009
ISBN : 979-780-314-7



satu kata : ngocak. Novel ini bener-bener bisa dan sukses mengocok perut. Gaya bahasa remaja banget, perawan dah, yang nulisnya juga remaja banget (ditampol tante Tita). Novel ini terdapat banyak sekali jokes renyah, ngga basi dan fresh banget, walaupun ada beberapa kata yang bisa dibilang tajam yang seharusnya ngga dibaca oleh manusia seusiaku '-'.

walau begitu, aku lebih suka novel kucing ini dibanding dengan novel kucingnya mba Widya Oktavia : Kucing Melulu dan Cerita Cinta (Me)lulu.

Bagian yang paling aku suka adalah bagian kepolosan Dedeh (atau memang bodoh), apalagi saat bagian Ketty nemuin Wenda di rumahnya bersama Ellen, Dedeh dengan polosnya bilang "Dedeh nungguin --------" baca aja sendiri :p

Praktisnya, novel ini bener-bener cakep.

Kalimat favorit :

"Kata Ibu juga, serapi-rapinya nyimpen bangke, nanti sih, ketauan juga" hlm 9

Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

[Review] Lost Novel by Eve Shi

[Review] Aishiteru

[Review] Koala Kumal